Menanti Strategi Kampanye Apakah Masih Cara Jadul atau Kreatif

Riki Minarsah

 

Jendelakaba.com- Beberapa hari lagi kita akan memasuki masa kampanye dalam aturan PKPU no 15 th 2023, masa kampanye akan dimulai tanggal 28 November 2023 Sampai 10 Februari 2024.

Banyak metode kampanye yang bisa di lakukan oleh peserta pemilu dalam melaksanakan kampanye, mulai pertemuan terbatas, tatap muka dan penyebaran bahan kampanye sampai pemasangan alat peraga kampanye. Bahkan kegiatan lain nya yang tidak melanggar larangan kampanye.

Riki Minanrsah pengamat politik Kabupaten Sijunjung, menjelaskan bahwa Sijunjung termasuk pemilih yang cukup banyak berdasarkan DPT yang telah ditetapkan oleh KPU Kabupaten Sijunjung jumlah pemilih di kabupaten Sijunjung sebanyak 172.882. Sejatinya jumlah pemilih yang sangat potensial dan sangat menentukan bagi para calon legislatif untuk memenangkan kompetisi baik di tingkat provinsi maupun di tingkat pusat.

“Kalau kita berpedoman pada partisipasi pemilih pada pemilu 2019, tingkat partisipasi pemilih untuk pemilu 2019 di kabupaten Sijunjujg adalah 81%” terangnya

Riki menjelaskan dengan jumlah pemilih 172.882, besar kemungkinan ada sekitar 140 ribuan pemilih yang akan menggunakan hak pilihnya pada pemilu 2024 pastinya bisa lebih.

“Nah, menarik sekali dengan jumlah pemilih yang potensial Untuk memenangkan kompetisi pemilu 2024 bagi para caleg ada beberapa hal menarik yang mesti kita tunggu dari para caleg pada saat kampanye nanti” tutur mantan Bawaslu Kabupaten Sijunjung

Kemudian Riki memaparkan bahwa metode kampanye yang akan dilakukan oleh peserta pemilu khususnya para caleg dalam memberikan pendidikan politik kepada pemilih. Apakah masih memakai cara jadul, atau metode kampanye yang lebih kreatif karena dalam PKPU no 15 2023 diperbolehkan melakukan metode kampanye dalam bentuk lain nya selama tidak melanggar larangan kampanye.

“Metode ini yg belum banyak di lakukan oleh para caleg,baik di tingkat kabupaten, provinsi ataupun dintingkat pusat”jelasnya

Sejogjanya, metode kampanye akan sangat menentukan hasil akhir,apakah metode nya tepat secara efektif dan efisien,dan tujuan pendidikan politik kepada pemilih tercapai.

“Sekali lagi,kita menuggu cara kreatif para caleg dalam melakukan metode kampanye dalam memberikan pendidikan politik kepada pemilih.yg mana output nya nanti berdampak kepada keterpilihan caleg itu sendir” tandasnya

Respon (192)

  1. Hey there! I know this is kinda off topic nevertheless I’d figured I’d ask.
    Would you be interested in exchanging links or maybe
    guest writing a blog post or vice-versa? My website addresses a lot of the same subjects as yours and I think we could
    greatly benefit from each other. If you happen to be interested feel free to shoot me an e-mail.

    I look forward to hearing from you! Awesome blog by the way!

  2. AMD has really been making waves in the tech industry lately! Their recent advancements in CPU and GPU technology have made them a serious competitor to Intel and NVIDIA. It’s exciting to see how their innovations are pushing the boundaries of performance Great site

  3. This web publication delivers an surprising platform for excessive rollers to proportion their studies and insights about a lot of casinos. I’m grateful for the advantageous counsel that is helping me make expert preferences sooner than setting my bets Get more information

  4. Безупречные майки для всей семьи

    Современный гид по выбору одежды

    Современная майка – значимый компонент шкафа каждого человека. Современные виды демонстрируют огромный диапазон тонов и величин белая футболка

  5. This design is spectacular! You certainly know how to keep
    a reader amused. Between your wit and your videos, I was almost moved to
    start my own blog (well, almost…HaHa!) Fantastic job.
    I really loved what you had to say, and more than that, how you
    presented it. Too cool!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *